Aplikasi Pemesanan Air Minum pada Depot Galon Dinda menggunakan Rest API berbasis Android

Andryanto Aman, Nurhajar Anugraha, Hasni Hasni

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk membuat Aplikasi Pemesanan Air Minum Galon Berbasis Android untuk membantu dalam memesan air minum galon secara online. Metode penelitian yang digunakan adalah metode waterfall. Dalam perancangan aplikasi ini menggunakan metode Rest API sebagai penghubung platform android dan website dalam pertukaran data. Metode perancangan aplikasi yang digunakan adalah konsep perancangan UML dengan metode pengujian Black Box testing. Setelah dilakukan pengujian black box aplikasi berjalan dengan baik dan berdasarkan hasil kuesioner dengan persentasi 81,85% masuk pada kategori sangat layak sehingga siap untuk diimplementasikan pada pelanggan depot galon dinda.


Full Text:

PDF

References


S. I. Adam et al., “Aplikasi Pesan Antar Air Mineral Isi Ulang Message Application Between Refilled Mineral Water And Gas Elpiji Based,” vol. 13, no. 1, pp. 56–69, 2021.

E. F. Wati, “Aplikasi Sistem Layanan Pesan Antar Makanan Berbasis Android pada Kedai Ayam Remuk, Tangerang,” J. Inf. Syst. Applied, Manag. Account. Res., vol. 2, no. 2, pp. 1–12, 2018, [Online]. Available: http://journal.stmikjayakarta.ac.id/index.php/jisamar.

Fajar Ratnawati, Muhamad Azren, and Agus Tedyyana, “Aplikasi Pembelian Air Minum Isi Ulang Berbasis Android,” Digit. Zo. J. Teknol. Inf. dan Komun., vol. 10, no. 1, pp. 88–100, 2019, doi: 10.31849/digitalzone.v10i1.2347.

Jubilee Enterprise, “Mudah Membuat Aplikasi Absensi dengan Java,” Elex Media Komputindo, p. 128, 2015.

S. Dharwiyanti and R. S. Wahono, “Pengantar Unified Modeling LAnguage (UML),” IlmuKomputer.com, pp. 1–13, 2003, [Online]. Available: http://www.unej.ac.id/pdf/yanti-uml.pdf.

H. Irmayanti, “Unified Modelling Language ( Uml ),” pp. 1–8, 2020.

P. Andrianto and A. Nursikuwagus, “Sistem Informasi Pelayanan Kesehatan Berbasis Web di Puskesmas,” J. Pros. Semin. Nas. Komput. dan Inform., vol. 1, pp. 978–602, 2017, [Online]. Available: http://www.senaski.unikom.ac.id/prosiding-file/47-52 pradikta andrianto dkk 6 hal.pdf.

K. Luthfi and Asmunin, “Rancang Bangun Aplikasi Sistem Transaksi Laundry Berbasis Mobile Menggunakan Flutter Kharina Luthfi Asmunin,” J. Manaj. Inform. J. Mhs. .unesa.ac.id, 2020.

I. Purnama, “Aplikasi Pemesanan Kuliner Halal Rantauprapat Berbasis Android Dan Web,” J. Inform., vol. 6, no. 3, pp. 7–13, 2019, doi: 10.36987/informatika.v6i3.747.

M. Rully Yulian, Membangun REST API Services dengan Deno dan PostgreSQL. 2020.

M. Amril and S. Y. A. Ban, “Laporan Skripsi,” Tek. Inform., 2020.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.