PENGETAHUAN METAKOGNISI DALAM MENYELESAIKAN MASALAH LIMIT

Pathuddin Pathuddin

Sari


Pemecahan masalah limit kegiatan untuk mencari jalan keluar dari suatu masalah limit yang ingin diselesaikan, namun tidak segera dapat ditemukan cara penyelesainnya, sehingga peserta didik dalam menyelesakan masalah limit perlu melibatkan pengetahuan metakognisinya. Pengetahuan metakognisi dalam memecahkan masalah limit dapat berupa pengetahuan pengetahuan deklaratif, pengetahuan prosedural dan pengetahuan kondisional.
Kata Kunci: Pengetahuan metakognisi, Masalah limit

Teks Lengkap:

Tidak berjudul

Referensi


Pierce, W., (2003) Metacognition: Study Strategies, Monitoring, and Motivation, A greatly expanded text version of a workshop presented November 17, 2004, at Prince George's Community Colleg. http://academic.pg.cc.md.us/~wpeirce/MCCCTR/metacognition.htm, Diakses tanggal 8 Februari 2015

Keiichi, Shigematsu. (2000). Metacognition in Mathematics Education, Mathematics in Japan. Japan: JSME. July 2000

Polya, G. (1973). How to Solve it, Second Edition. Princeton University Press

Gama, C. A. (2004). Integrating Metacognition and Mathematical Problem Learning Environment, D. Phil Dissertation, University of Sussex.

Chrobak, R., 1999, Metacognition and Didactic Tools in Higher Education, Comahue National University, Boenos Aires.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.