IDENTIFIKASI LEBAH DAN KUPU POLINATOR DI HUTAN BILLA BATTANG KOTA PALOPO

Syarif Hidayat Amrullah

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk (1) menginventarisasi jenis lebah yang
berperan sebagai polinator di Hutan Billa Battang; dan (2) menginventarisasi jenis kupu yang berperan sebagai polinator di Hutan Billa Battang. Hasil inventarisasi tersebut digunakan untuk mengenali jenis serangga polinator yang sangat membantu proses penyerbukan tanaman (entomogami), sehingga nantinya terdapat kontrol bagi para pembudidaya hasil hutan untuk tidak melakukan penangkapan lebih dan aktivitas lain yang dapat mengancam populasi polinator tersebut. Penelitian dilakukan di dua tempat; di Hutan Billa Kelurahan Battang dan identifikasi spesimen di Laboratorium Sel dan Jaringan Fakultas Sains Universitas Cokroaminoto Palopo. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian deskriptif dengan metode pengambilan sampel lebah serta kupu dilakukan dengan teknik jelajah menyusuri kawasan hutan. Penangkapan dilakukan dengan menggunakan sweep net. Setelah diidentifikasi, sampel kemudian diawetkan untuk koleksi dalam bentuk insektarium. Hasil penelitian menunjukkan 16 jenis polinator yang terdiri dari 3 jenis lebah dan 13 jenis kupu. Keragaman jenis polinator di tiga lokasi pengamatan dalam Hutan Billa dikarenakan perbedaan struktur habitat, jenis bunga tanaman, serangga predator sebagai musuh alami, serta parameter fisik berupa temperatur dan intensitas cahaya.

Full Text:

Untitled

References


Boisduval. 1836. Butterflies of Borneo Papilionidae. Vol.2, No.2. Tobishima Corp. Japan.

Borror, D.J., C.A. Triplehorn, dan N. F. Jhonson. 1992. Pengenalan

Pelajaran Serangga. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta.

Corbet dan R. Felder. 1865. Trend in Research on Pollination Ecology. In A.J. Richard (Ed). The Pollination of Flowers by Insecta. Academic Press. London.

Feltwell, J. 1986. The Natural History of Butterflies. Wadsworth

Publishing Company.

Britania. Glassberg, J. 2001. Butterflies

Through Binocular The West: A Field Guid to the Butterflies of Western North America. Oxford University Press. New York.

Haan, D. 1840. Butterflies of the Oriental Region. Part 2. Papilionidae dan Nymphalidae. Hill House Melbourne

Hadi, M., Tarwotjo, U., dan Rahadian, R. 2009. Biologi Insekta: Entomologi. Graha Ilmu. Yogyakarta.

Hadisoesilo, Soesilawati. 2001. Keanekaragaman Jenis Lebah Madu Asli Indonesia. Pusat Penelitian dan Pengembangan Hutan dan Konservasi Alam. Bogor. Jurnal Biodiversitas Vol 2, No. 1 : 123-128.

Jumar. 2000. Entomologi Pertanian. PT. Rineka Cipta. Jakarta.

Kearns, C. A., D. W. Inouye, and N. M. Waser. 1998. Endangered mutualisms: The conservation of plant-pollinator interactions. Annual Review of Ecology and Systematics 29:83-112.

Klein AM., Vaissiere, B., Cane, JH., Steffan-Dewenter I, Cunningham, SA., Kremen, C., Tschranke, T. 2007. Importance of crop pollinators

in changing landscapes for worlds crops. Proceeding Royal Society London B, Biological Sciences 274. 303-313

Leksono, A. 2007. Ekologi: Pendekatan Deskriptif dan Kuantitatif. Bayumedia Publishing. Malang

Nicholls, C.I and Altieri, M.A. 2012. Plant biodiversity enhances bees and other insect pollinators in agroecosystems. A review. Agron Sustain Dev 33: 257–74

Panjaitan, R. 2011. Komunitas Kupukupu Superfamili Papilionidae (Lepidoptera) di Kawasan Hutan Wisata Alam Gunung Meja. Manokwari. Papua Barat.

Rahayu, S.E. dan A. Basukriadi. 2012. Keanekaragaman dan Kelimpahan Spesies Kupukupu (Lepidoptera: Rhopalocera) pada Berbagai Tipe Habitat di Hutan Kota Muhammad Sabki Kota Jambi.

Roubik DW, Yanega D, Aluja, Buchmann SL, Inouye DW (1995) on optimal nectar foraging by some tropical bees (Hymenoptera: Apidae). Apidologie 26:197-211

Rusfidra. A. 2016. Daftar Tanaman Mengandung Pollen dan Nektar Lebah Madu. Karya Tulis Ilmiah. Diakses, 26 Januari 2018.

Sarwono, B. 2001. Lebah Madu. Agro Media Pustaka, Jakarta.

Vane, W. R. I. dan de Jong, R. 2003. The Butterflies of Sulawesi: Annotated Checklist for a Critical Island Fauna. Zoo Verh Leiden. 343: 3-267.

Widhiono, Imam. 2015. Strategi Konservasi Serangga Polinator. Penerbit Universitas Jenderal Sudirman. Purwokerto

Wratten, S.D., and Van Emden, H. 1994. Habitat Manajement for

Enchanched Activity of Natural Enemies of Insect Pests. In D.M. Glen, M.P Greaves and H.M Anderson. Ecology and Integreted Farming System. Chilchester. UK. Willey. P. 117–146.

Yustitia, S. 2012. Keanekaragaman dan Kelimpahan Kupu-kupu di

Kebun Botani UPI Bandung. Universitas Pendidikan Indonesia


Refbacks

  • There are currently no refbacks.